Desir nafas ini telah bergelora
Hingga merasuk ke relung hatiku
Tak dapat kutahan
Kubiarkan mereka berkelana mencari singgasana ternyaman
Nafasku saling memburu
Hingga tak terkejar olehku
Tapi senyum itu seakan memberikan isyarat
Dan memberikan udara segar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar